Jangan anggap remeh “terlambat bicara” pada anak karena terlambat bicara sering kali menjadi keluhan awal ada gangguan perkembangan anak yang lebih kompleks.
Jika kemampuan berbicara anak jauh di bawah anak-anak lain yang seusianya, itu artinya anak mengalami terlambat bicara (speech delay).
Demi kepentingan terbaik anak, segera cari pertolongan kepada ahlinya.
Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut klik tombol WhatsApp.