Oleh: Susi Rio Panjaitan Bahasa kasih adalah cara yang digunakan individu dalam mengekspresikan perasaan cinta, kepedulian, dan penghargaan terhadap orang lain, baik melalui tindakan, kata-kata, maupun sikap. Bahasa kasih dapat berupa pemberian perhatian, dukungan, pengertian, dan bantuan bahkan pengorbanan tanpa mengharapkan imbalan. Dalam bahasa kasih, empati, kesabaran, kerendahan hati, dan kemurahan hati diutamakan. Bahasa kasih menciptakan ikatan emosional yang kuat dan memperkuat hubungan antar individu, serta mendorong kebaikan, kedamaian, dan kebahagiaan bersama. Bahasa kasih tidak hanya terbatas pada hubungan romantis, tetapi juga terjadi dalam hubungan antara orangtua dan anak, saudara,…
Read More